Search

Adab-adab menyembelih hewan kurban

Baca Juga :



Di daerah kawan-kawan sekalian apakah semua adab ini sudah ada?
.
Tata cara menyembelih hewan ada 2:
.
Nahr [arab: نحر], menyembelih hewan dengan melukai bagian tempat kalung (pangkal leher). Ini adalah cara menyembelih hewan unta.
.
Allah berfirman,
.
وَالْبُدْنَ جَعَلْنَاهَا لَكُم مِّن شَعَائِرِ الله لَكُمْ فِيهَا خَيْرٌ فَاذْكُرُوا اسْمَ الله عَلَيْهَا صَوَافَّ فَإِذَا وَجَبَتْ جُنُوبُهَا فَكُلُوا
.
Telah Kami jadikan untuk kamu unta-unta itu bagian dari syiar Allah, kamu memperoleh kebaikan yang banyak padanya, maka sebutlah nama Allah ketika kamu menyembelihnya dalam keadaan berdiri (dan telah terikat). Kemudian apabila telah roboh (mati), maka makanlah… (QS. Al Haj: 36)
.
Ibnu Abbas radhiallahu ‘anhuma menjelaskan ayat di atas, (Untanya) berdiri dengan tiga kaki, sedangkan satu kaki kiri depan diikat. (Tafsir Ibn Katsir untuk ayat ini)
.
Dari Jabir bin Abdillah radhiallahu ‘anhuma, beliau mengatakan, bahwa Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam dan para sahabat menyembelih unta dengan posisi kaki kiri depan diikat dan berdiri dengan tiga kaki sisanya. (HR. Abu daud dan disahihkan Al-Albani).
.
Dzabh [arab: ذبح], menyembelih hewan dengan melukai bagian leher paling atas (ujung leher). Ini cara menyembelih umumnya binatang, seperti kambing, ayam, dst.
.
Read more https://konsultasisyariah.com/8513-tata-cara-menyembelih-sesuai-sunah.html
.
Website : Dakwahsunnah.com
Fan Page Facebook : Dakwahsunnahdotcom
Youtube : DakwahsunnahDotcom
IG : @dakwahsunnah
https://t.me/dakwahsunnahofficial
Daftar BC Dakwahsunnah :0853-8884-8444

Yuk Donasi Untuk Kepentingan Operasional DakwahSunnah BSM 711-1213-008. An Jalan Hidayah.
Konfirmasi Transfer 0812-5126-2022

Semoga Segala Amal ibadah yang kita lakukan ini diterima Allah.
Follow akun sosial media Foto Dakwah, klik disini

Klik disini untuk sedekah dakwah, untuk membantu dakwah kami

Share Artikel Ini

Related Posts

Comments
0 Comments