Hadis lemah : Nabi tidak pernah mimpi basah
Baca Juga :
••
Hadits Dha'if Jiddan (Sangat Lemah)
---------
Hadits ini tidak bisa dijadikan Hujjah dalam menentukan bahwa seorang Nabi tidak mengalami mimpi basah.
Namun ulama berdalil dengan hadits lain dalam menetapkan bahwa Nabi Mustahil mengalami mimpi basah.
Yaitu hadits dari Ummu Salamah, yang menceritakan junubnya Nabi shallallahu alaihi wa sallam ketika masuk subuh...
📚 (HR. Muslim 1109)
Imam Nawawi mengatakan adanya perbedaan pendapat dikalangan Ulama dalam Bab ini
📌 Imam An-Nawawi menyebutkan:
"Mimpi basah mustahil bagi Nabi shallallahu alaihi wa sallam karena termasuk permainan setan pada orang yang sedang tidur.
Sebagian ulama mengatakan:
bahwa tidak mustahil bagi Nabi shallallahu alaihi wa sallam untuk mengalami mimpi basah dan bukan permainan setan.
Bahkan bisa saja beliau shallallahu alaihi wa sallam mengalami ihtilam (mimpi basah) dan itu bukan permainan setan.
Akan tetapi karena kelebihan mani yang keluar pada waktu tertentu
📚 (Syarh Muslim, 3/198).
Maka dalam bab ini cukuplah bagi kita untuk mengetahuinya saja tanpa harus memperdebatkannya
Allahu'alam
----------
follow @hadits_lemah⠀
follow @hadits_lemah⠀
----------
follow @Hadits_Shahihh
follow @Hadits_Shahihh
----------⠀
Ikuti Kami:⠀
📌 Instagram
●https://www.instagram.com/hadits_lemah⠀
⠀
📌 Facebook
●https://www.facebook.com/MediaHaditsLemah⠀
#HaditsDhaifJiddan #HaditsSangatLemah #HaditsLemah #KajianHadits #SyarahHadits #Sunnah #Muslim #Muslimah #PekanbaruMengaji #MakasarMengaji #JakartaMengaji #AcehMengaji #MedanMengaji #BaliMengaji #Hijrah #1442H #2021 #IndonesiaBertauhid #Tauhid #StopAmalkanHaditsPalsu
Klik disini untuk sedekah dakwah, untuk membantu dakwah kami
Share Artikel Ini