Alquran bukan untuk orang yang mati
Baca Juga :
📚🖋️﷽
AL-QURAN BUKAN UNTUK ORANG YANG MATI
Al-Quran bukan untuk orang-orang mati.
Mereka telah putus segala amalnya.
Karena itu, pahala bacaan Al-Quran yang disampaikan (dihadiahkan) kepada mereka berdasarkan dalil dari Al-Quran dan hadis shahih tidaklah sampai kepada mereka, kecuali dari anaknya sendiri.
Sebab anak adalah dari usaha ayahnya.
Allah Subhanahu wa Ta'ala berfirman:
وَاَنْ لَّيْسَ لِلْاِ نْسَا نِ اِلَّا مَا سَعٰى ۙ
"Dan bahwa manusia hanya memperoleh apa yang telah diusahakannya."
🏷️ QS. An-Najm: 39
وبالله التوفيق، وصلى الله على نبينا محمد وآله وصحبه وسلم
_____________
📚 Permata Sunnah
Klik disini untuk sedekah dakwah, untuk membantu dakwah kami
Share Artikel Ini