Beberapa jenis fikih ciuman
Baca Juga :
__
Fiqih Tentang Letak Ciuman
.
Terkait dengan ciuman, ada beberapa jenis dan sesuai dengan orang yang dicium. Ibnu Abidin As-Dimasyqi berkata,
.
“Ciuman itu ada lima macam:
1. Ciuman cinta, yaitu ciuman kepada anak di pipinya.
2. Ciuman kasih sayang, yaitu ciuman kepada ibu dan bapak di kepalanya.
3. Ciuman sayang, yaitu ciuman kepada saudara di dahinya.
4. Ciuman birahi, yaitu ciuman kepada istri atau budak perempuan di mulutnya.
5. Ciuman penghormatan, itulah ciuman di tangan untuk orang-orang yang beriman.
Sebagian ulama menambahkan yaitu ciuman sebagai ketaatan terhadap agama yaitu mencium batu hajar aswad.”
(Raddul Mukhtar ‘alad Duril Mukhtar6/384, Darul Fikr, Beirut)
.
👉 Simak postingan lainnya di @sabilussalaf
✔️ Jangan lupa aktifkan notifikasi postingan
🔄 Share untuk dapatkan pahala
📍 Jangan lupa Like 👍 Comment 💬 Dan 👥 Tag Teman kamu
Semoga bermanfaat, baarakallahu fiikum.
♻ Free Save & Share Tak Perlu Izin ✅
♻ Free Save & Share Tak Perlu Izin ✅
Ikuti akun media sosial resmi sabilus salaf
📸 Instagram: @sabilussalaf
💾 Telegram: https:t.me/sabilussalaf
#sabilussalaf #hilmanalfiqhy#maknasalaf #naseehamuslimah #manhajsalaf #dakwahtauhid #salaf #kajiansunnah #ustadzfarhanabufuraihan #ustadzfirandaandirja #ustadzsyafiqrizabasalamah #ustadzabdulsomad #ustadzadihidayat #ustadzkhalidbasalamah #ustadzbadrusalam #ustadzyazidbinabdulqadirjawas #ustadzmuhammadnuzuldzikri #indonesiabertauhid #ustadzerwanditarmizi #ustadzahmadzainuddinalbanjary #ustadzmaududiabdullah #ustadzsubhanbawazier #shift #beraniberhijrah #pemudahijrah #indovidgram #kajiansalaf #kajiansunnah #dakwahvidgram #aswaja
Klik disini untuk sedekah dakwah, untuk membantu dakwah kami
Share Artikel Ini