Search

Hadist sangat lemah : tambahan Rabighfirli diakhir surat Al-fatihah

Baca Juga :

 



#repost @hadits_lemah @downloader_

__


••

Hadits Dha'if Jiddan (Sangat Lemah)

----------

Maka mengucapkan Rabbighfirli sesudah membaca Al-fatihah dalam Sholat, adalah terlarang.


Karna sebagian kaum muslimin yang melakukannya, mereka berdalil dengan hadits dari Wail bin Hujr diatas,


📌 Disebutkan oleh Pengarang kitab syarah Fathul Mu`in:


"Dan disunatkan membaca “Ta’min” yaitu lafadz “Aamiin” dengan pelan(ringan) dan panjang serta bagus menambah dengan (bacaan) “Robbighfirli” diujungnya atau diujung Al-Fatihah.


📚 (Syarah Fathul Mu’in : 18).


Namum riwayat yang menjadi sandaran merupakan hadits yang Sangat Dha'if,


Karena hadits di atas adalah sangat dhaif, maka amalan membaca Robbighfirli” diujungnya atau diujung Al-Fatihah adalah terlarang. 


Hadits ini juga menyelisi hadits shahih


📌 Dari Abu Hurairah radhiyallahu’anhu, bahwa Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda:


“Apabila imam telah membaca, ‘waladhdhaalliin, maka ucapkanlah amin.”


📚 (HR. Muslim)


Dalam hadits shahih riwayat muslim ini, tidak disebutkan membaca Robbighfirli, tetapi langsung Aamiin.


■Maka pantaslah Imam al-Dzahabi mengomentari hadits ini sebagai hadits yang munkar dalam kitabnya Al-Mu'jam.


Allahu'alam

----------⠀


Follow akun sosial media Foto Dakwah, klik disini

Klik disini untuk sedekah dakwah, untuk membantu dakwah kami

Share Artikel Ini

Related Posts

Comments
0 Comments