Search

Ustad salafy kok saling tahzir dan membantah, siapa yang paling benar?

Baca Juga :

 



Ini salah satu akun yg tidak pernah bosan mempermalukan dirinya dengan setiap hari memamerkan kebodohannya. Dia memganggap bahwa fenomena saling tahdzir ini hanya ada di zaman ini, dan salafi-lah yg menjadi penggagasnya.


Next...


Jenis manusia seperti ini akan bingung jika peryanyaannya kita kembalikan :


"Di antara Asy'ariyyun, siapakah yg paling benar ?".


Sebab pada kenyataannya, tokoh2 atau ulamanya pun demikian, saling tahdzir bahkan saling meng-hajr.


Misalnya : 


Kritikan pedas Syaikh Al Ghumari terhadap Al Kautsari dan muridnya (As-Saqqof) yg sesama Asy'ariyyah. 


Bahkan beliau membuat kitab khusus yg berjudul Bayan Talbis al Muftaro Muhammad Zahid Al Kautsari. https://t.co/6fD5zbQ432


Bahkan lebih dahsyat lagi kritikan pedas dan calaan Syaikh As-saqqof (Ulama Asy'ariyyah) terhadap Imam Abul Hasan Asy'ari (pencetus Asy'ariyyah) ketika menta'liq kitab Al-Ibanah karya Imam Abul Hasan Asy'ari dengan sebutan si MISKIN. https://t.co/0KNJvaWojj

Dilain tulisan As-saqqof juga berkata ; 


Apa yg di sampaikan Abul Hasan dalam kitab Al-Ibanah merupakan pernyataan yang tashriih (jelas dan tegas) dengan tajsiim (penjisiman) bathil secara ‘aql dan naql. Artinya As-Saqqof menuduh bahwa Abul Hasan seorang Mujassimah. https://t.co/qxK6SoA3YZ


Lantas apa jawabanmu wahai ruwaibidhoh jika pertanyaan itu kami kembalikan kepadamu ?


Siapa yg paling benar dari kalangan Asy'ari :


Apakah Syaikh Al Ghumari, ataukah Syaikh Al Kautsari ?


Apakah Syaikg Al-Ghumari, ataukah Syaikh As-Saqqof ?

Apakah As-Saqqof, ataukah Al-Kautsari ?


Apakah As-Saqqof, ataukah Imam Abul Hasan Asy'ari ?


Atau sebagaimana fenomena tahdzir kalangan Asy'ariiyah dinegeri ini antara Idrus Romli dan Aqil Siradj ?


Begitu juga Lutfi Bashori terhadap Aqil Siradj ?


Bagaimana juga dengan NU GL dan NU Aqil Siradj ?


Begitupun dengan ulama2 NU yg menganggap beberapa pemahaman Gusdur yg menyimpang ?


Bagaimana juga dengan perselisihan dan saling tahdzir sesama Habaib kalangan asy'ariyyah di negeri ini ?


Saran saya, sebagai seorang asy'ariyyun, ada baiknya coba anda tanyakan dulu Asy'ariyyah mana yg paling benar, jangan dulu bertanya salafi mana yg paling benar 😊


Tambahan :


Ikhwanul Muslimin dan Hizbut Tahrir pun mengaku sebagai Asy'ariyyah. Tetapi Ulama Mesir dan tokoh2 Azhari, begitupun tokoh2 NU semisal Said Aqil dan lainnya menganggap bahwa dua kelompok inì menyimpang 😊


Kita sebaiknya sesama penuntut ilmu jangan sibuk di ranah tahzir para ustad ya πŸ‘, tahzir itu biasa karena saling mengingatkan.

Follow akun sosial media Foto Dakwah, klik disini

Klik disini untuk sedekah dakwah, untuk membantu dakwah kami

Share Artikel Ini

Related Posts

Comments
0 Comments