Profil club SCS Sepakbola Cinta Sunnah
Baca Juga :
Perlu disampaikan kepada teman-teman SCS, Bahwa Sepakbola Cinta Sunnah adalah 3 kata pasif saja
Bukan susunan kalimat aktif atau kata kerja, Karena tidak mungkin sepakbola bisa mencintai
Jadi SCS adalah 3 kata yang kita harapkan ada dalam perkumpulan kita ini
Di mana kita berkumpul dalam sepakbola dan dihiasi dengan cinta dan agar bisa mengenal dan mengikuti sunnah
*SCS = Sepakbola, Cinta & Sunnah*
Tidak ada dalil pelarangan menggunakan nama Sunnah
Dan jika tujuannya menyebarkan faham Sunnah maka itu suatu kebaikan
Adapun SCS
Terdiri dari 3 kata
*Sepakbola, Cinta & Sunnah*
Kenapa sepakbola?
Karena kita berkumpul utk olahraga yang sama yaitu sepakbola
Kenapa Cinta?
Karena kita berkumpul dengan cinta & akhlak mulia, bukan dengan kebencian & permusuhan
Kenapa Sunnah?
Karena kita berkumpul sambil menyebarkan dakwah yang haq dan mengenalkan manusia kepada pemahaman yang haq yaitu Islam yang murni / Sunnah Nabi, agar manusia menjauhi faham sesat & segala bid’ah juga agar tidak bersikap hizbiyah dgn kelompoknya sendiri
Alhamdulillah penggunaan 3 kata ini (sepakbola, cinta & Sunnah) hanya jembatan dgn tujuan kebaikan, Dan sama sekali tidak dijadikan bahan komoditi/ komersil
Pertanyaan dari kami, apakah orang yang berolahraga sepakbola dll tidak boleh ikut faham Sunnah??? Tidak boleh ngaji manhaj Sunnah???
Apakah faham dan pengajian Sunnah hanya dibatasi utk kalangan tertentu saja?
Dan alhamdulillah dalam scs tidak diperkenankan adanya pelanggaran syariat.
Wallahul muwaffiq
جزاكم الله خيرا وبارك الله فيكم
@scsindonesiaofficial
@scs_bandung
@scs.jakarta
@scs.bekasiraya
@scs_depok
@scs.tangerangraya
@scs_banten
@scs_tasikmalaya
@scs_semarang
@scs_surabaya
@scs.malangraya
@scs_majalengka
@scs_lampung
@scs.palembang.official
@scsblitar
@scschapterblitar
@scs_karawang
@scs_bogorraya
Klik disini untuk sedekah dakwah, untuk membantu dakwah kami
Share Artikel Ini