Jadwal tanggal puasa sunnah dan puasa Arofah bulan dzulhijjah tahun 1443 H 2022 M
Baca Juga :
mthilyatunnisa Jadwal puasa Sunnah dan Puasa Arofah Bulan Dzulhijjah 1443 H Boleh berpuasa penuh selama sembilan hari bulan Dzulhijah (dari tanggal 1 sampai 9 Dzulhijah) atau berpuasa pada sebagian harinya saja. Bisa diniatkan dengan puasa Daud atau bebas pada hari yang mana saja, namun jangan sampai ditinggalkan puasa Arafah. Karena puasa Arafah akan menghapuskan dosa selama dua tahun. Hal ini berdasarkan hadits Abu Qotadah, Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, صِيَامُ يَوْمِ عَرَفَةَ أَحْتَسِبُ عَلَى اللَّهِ أَنْ يُكَفِّرَ السَّنَةَ الَّتِى قَبْلَهُ وَالسَّنَةَ الَّتِى بَعْدَهُ وَصِيَامُ يَوْمِ عَاشُورَاءَ أَحْتَسِبُ عَلَى اللَّهِ أَنْ يُكَفِّرَ السَّنَةَ الَّتِى قَبْلَهُ “Puasa Arofah dapat menghapuskan dosa setahun yang lalu dan setahun akan datang. Puasa Asyuro (10 Muharram) akan menghapuskan dosa setahun yang lalu.” (HR. Muslim no. 1162). Hanya Allah yang memberi taufik. Sumber https://rumaysho.com/8935-nabi-tidak-melakukan-puasa-awal-dzulhijjah-benarkah.html Dengan catatan : - penetapan tanggal 1 Dzulhijjah menunggu informasi resmi dari Pemerintah RI 📷@mthilyatunnisa x @thesunnah_path Klik to join, follow & share https://linktr.ee/mthilyatunnisa view all 27 comments
Klik disini untuk sedekah dakwah, untuk membantu dakwah kami
Share Artikel Ini