Search

Hukum rebo wekasan dan mandi tolak bala atau mandi safar dalam Islam

Baca Juga :

 




PERINGATAN RABU AKHIR BULAN SHAFAR (REBO WEKASAN) & MANDI SAFAR BUKAN BAGIAN DARI SYARIAT YANG DITUNTUNKAN


Segala puji bagi Allah Rabbul ‘alamin, shalawat dan salam semoga dilimpahkan kepada.Rasulullah, keluarganya, para sahabatnya, dan orang-orang yang mengikutinya hingga hari kiamat, amma ba’du:


Berikut pembahasan tentang Rebo Wekasan, semoga Allah menjadikan penyusunan risalah ini ikhlas karena-Nya dan bermanfaat, Allahumma aamin .


Alhamdulillah…


_Wahai Kaum Muslimin yang Dirahmati oleh Allah Subhanahu Wa Ta’ala, Peringatan Rabu atau Rebo Kasan dan Pesta MANDI SAFAR yg biasa dilakukan oleh sebagian kaum muslimin di negeri ini dan negeri2 lainnya pada hari Rabu pekan terakhir dari bulan Shafar adalah peringatan (perayaan) yg tidak ada tuntunannya dalam ajaran agama Islam yg dibawa oleh Nabi Muhammad shallallahu ‘alaihi wasallam._


Demikian pula do‘a-do’a yg dibaca pada waktu tsb dlm rangka menolak bala’ (bahaya) yg mereka yakini bhwa.pada hari Rabu pekan terakhir dri bulan Shafar Allah menurunkan 320 ribu bencana dan musibah, maka do’a2 tsb tidak benar datangnya dari Nabi shallallahu ‘alaihi wasallam.


➡ *KHURAFAT SAFAR BULAN SIAL PENINGGALAN JAHILIAH*


*Pada zaman Jahiliyah, ada kepercayaan bahwabulan Safar adalah bulan sial. Kepercayaanterhadap mitos atau tahayul tersebut langsungdibantah oleh Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam*


Bulan Safar adalah bulan kedua setelah Muharam dalam kalendar Islam (Hijriyah) yang berdasarkan tahun Qamariyah (perkiraan bulan mengelilingi bumi).


*Safar artinya kosong. Dinamakan Safar karena dalam bulan ini orang-orang Arab dulu sering meninggalkan rumah untuk menyerang musuh.*


Kepercayaan bahwa Safar bulan sial.atau bulan bencana masih saja.dipercaya sebagian umat. *Padahal, Rasul sudah menegaskan mitos itu tidak benar.*


_*Bahkan jika ditelusuri sumbernya, maka do’a tsb atau yg semisalnya berasal dari tarekat2 sufi.


Di samping itu, pada hari Rebo kasan (wekasan)terdapat sejumlah amalan2 khusus yg dianjurkan utk diamalkan spt sedekah, sholat sunnah, bacaan wirid dan dzikir2 tertentu yg diada2kan dlm agama Islam. *Padahal Allah dan Rasul-Nya tdk pernah mensyari’atkan itu semua secara khusus pada hari Rebo Wekasan tsb

Follow akun sosial media Foto Dakwah, klik disini

Klik disini untuk sedekah dakwah, untuk membantu dakwah kami

Share Artikel Ini

Related Posts

Comments
0 Comments